Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

Awal pengenalan IPNU-IPPNU Turut memeriahkan pada Peringatan Maulid Nabi Desa Cikendung Dengan Tim Paduan Suara Nya.

Gambar
IPNU-IPPNU Tutut memeriahkan Peringatan Maulid Nabi di Desa Cikendung. Di Indonesia, peringatan maulid nabi dirayakan dengan tradisi yang berbeda-beda, namun tujuannya tetaplah sama yakni mempelajari sejarah hidup beliau sebagai upaya melakukan perbaikan  akhlak yang sesuai ajaran Islam.  Tahun ini, peringatan maulid Nabi di desa kami pada hari Sabtu, 24 November 2019. Di Desa Cikendung Salah Satu Pimpinan Ranting dari Pimpinan Anak Cabang Kecamatan Pulosari-Kabupaten Pemalang-Jawa Tengah, segenap umat Islam di berbagai pelosok desa kami tampak bersukacita merayakan hari lahirnya Rasulullah. Semarak Maulid di Desa Cikendung, Hadirkan Nabi Muhammad sebagai Idola Kekuatan dan Kecintaan ummat.  "Peringatan maulid Nabi ini sekaligus dirangkai oleh IRMAS Serta Jamiyyah 5 Rt di desa Cikendung  yang tergabung rutinan maulid 2 tahun sekali itu" (Sumber Panitia Penyelenggara) “Momentum maulid ini dijadikan awal mula dari bangkitnya Pimpinan Ranting IPNU-IPPNU u

Bakti Sosial Pelajar Nu Pulosari #2

Gambar
Hari ke 2 pelajar NU Kecamatan Pulosari-Kabupaten Pemalang-Jawa Tengah melakukan Aksi Peduli Kemanusiaan untuk korban bencana Angin Puting Beliung Desa Bulakan Kecamatan Belik dan Korban Kebakaran Rumah yang ada di Kecamatan Pulosari. kegiatan ini di laksanakan pada titik ke-2 setelah kemarin penggalangan dana di Pertigaan Pasar Pulosari. Yaitu pertigaan pasar Karangsari, salah satu pasar yang berada di 12 desa yang ada di kecamatan pulosari. Turut hadir warga/masyarakar setempat serta para petugas keamanan pasar bersama mengamankan lalu lintas di sekitar jalan pada kegiatan tersebut. Sebagai bekal dalam keseharian, para relawan dari IPNU-IPPNU serta LembagaNya CBP-KPP membawa uang seadanya untuk patungan konsumsi bersama. Walau kegiatan berlangsung hingga siang hari, para relawan pelajar NU serta warga yang peduli begitu antusias mengikuti kegiatan, meski panas yang terik tidak mengurangi antusiasme mereka, dengan semangat Belajar,Berjuang,Bertaqwa yang mempelo

Pelajar NU Kecamatan Pulosari Melakukan Aksi Bakti Sosial

Gambar
Pada hari ini Sabtu, 23 November 2019 tepat nya pukul 08:00 pagi. Pelajar NU kecamatan pulosari yang lebih sering di kenal dengan IPNU-IPPNU, merupakan salah satu dari bagian badan otonom ormas terbesar di dunia yaitu Nahdlatul Ulama.  IPNU-IPPNU sendiri di kalangan masyarakat Kecamatan Pulosari-Kabupaten Pemalang ini, masih terdengar cukup asing. Karena pergerakan ormas di kalangan Pelajar dan Santri Pesantren ini belum cukup lama eksis di wilayah kami sendiri. Silih berjalan Nya waktu, dengan semangat juang para Pelajar dan Santri NU di kecamatan Pulosari tentu saja tidak sedikit halangan serta hambatan dalam kita menjalani hubungan romantisme bersama, tetapi tidak mengurangi rasa semangat juang kami untuk memperjuangkan organisasi di bawah naungan Nahdlatul Ulama ini. Wilayah Kecamatan Pulosari, dengan dataran cukup tinggi dari permukaan laut, sehingga dalam hal ini menjadikan daerah kami sangat sejuk nan rindang di kelilingi pegunungan yang dipenuhi pepohona